sebelumnya ane mau kasih penjelasan sedikit apa yang di maksud dengan EFS
EFS atau yg di singkat Encrypted File System merupakan derektori pada system root yang berisi file mencakup pendeteksian semua perihal tentang perangkat Android seperti IMEI, Network.
nah apa sih pentingnya backup EFS?
oke ane jawab berdasarkan pengalaman pahit, seperti penjelasan di atas karena berisikan file yg mendeteksi perangkat jadi saat kita gonta ganti ROM kita tidak perlu kwatir akan terjadi hal yang sangat membuat bingung seperti No Signal, IMEI Invalid/ IMEI Null/Null
oke langsung aja ya
pastikan si SGS4 udah di root (klo belum bisa ikuti tutor ane)
download terminal emulator [google play] [google drive]
oke buka terminal emulator
ketik
xx_xx@android:/ su [enter]
(berikan hak akses root *grant)
root@android:/ # dd if=/dev/block/mmcblk0p3 of=/sdcard/efs.img [enter]
oke sekarang EFS SGS4 sudah berhasil di backup bebas mau gonta ganti rom atau mau downgrade/upgrade rom.
nah sekarang untuk restore efs
sama hal nya seprti cara backup
SGS4 udah dalam keadan root
download dan install terminal emulator
buka terminal emulator dan ketikan script di bawah ini :
xx_xx@android:/ su [enter]Oke semoga bermanfaat youps.....
(berikan hak akses root *grant)
root@android:/ # dd if=/sdcard/efs.img of=/dev/block/mmcblk0p3 [enter]
Source (http://www.w0lfdroid.com/2013/08/backup-restore-efs-imei-galaxy-s4.html)
Post a Comment for "Cara BackUp EFS pada Samsung S4 (GT-I9500)"